Pages - Menu

Minggu, Juli 10, 2011

Hipotesis Louis de Broglie


(Louis de Broglie)
Louis de Broglie merupakan ilmuwan pertama yang mengajukan hipotesis bahwa partikel seperti halnya electron juga dapat berperilaku sebagai gelombang. Sebaliknya, partikel (materi) dapat juga bersifat sebagai gelombang dengan panjang gelombang sebesar



Hipotesis de Broglie diuji kebenarannya oleh Davisson dan Germer. Mereka melakukan eksperimendengan menembakkan electron yang dipercepat oleh suatu medan listrik ke permukaan Kristal tunggal. Hasil eksperimen Davisson dan Germer menunjukkan bahwa partikel electron dapat mengalami difraksi. Sifat difraksi hanya dimiliki oleh gelombang sehingga dapat disimpulkan bahwa partikel memiliki sifat gelombang.

Tidak ada komentar:

Posting Komentar

Blog adalah suatu representasi dari individu penulisnya, baik pikiran, pengalaman, perasaan dan sebagainya (Manungkarjono, 2007). Blog juga merupakan suatu hasil karya cipta yang dilindungi UU 19 tahun 2002 tentang Hak Cipta.